Hari ini adalah hari ang sangat di nantikan oleh 52 desa di kabupaten Kuningan. Karena pada hari ini mereka akan melaksanakan pesta demokrasi yaitu pemilihan Kepala Desa. Hal senada di rasakan oleh masyarakat desa bojong yang akan memilih pemipinnya. pelaksanaan demokarasi pemilihan kepala desa bojong sudah terasa gaungnya sejak sebulan yang lalu, dari tahap pendaftaran, veripikasi, penetapan bakal calon dan kampanye masing masing bakal calon.
Dan pada hari ini 1 Desember 2013 masyarakat desa bojong akan menentukan siapa yang akan memimpin mereka 6 tahun kedepan, keramaian mulai kerasa di desa bojong sejak semalam di mana masin masing simpatisan saling menjaga agar tidak ada kecurangan yang di lakukan oleh bakal calon, seperti pmeberian sesuatu atau yang sering dilakukan yaitu serangan pajar.
oleh karena itu dari pihak panitia menghimbau kepada para simpatisan dari bakal calon agar tidak melakukan kecurangan serta bisa menjaga ketertiban selama pemilahan berlangsung.
Post a Comment